Hotel ini memiliki 145 kamar dan suite modern dengan desain mewah terinspirasi budaya lokal serta panorama yang menakjubkan.
Meruorah juga ideal untuk pertemuan korporasi, social event, pernikahan, dan konferensi, didukung fasilitas lengkap seperti Executive Lounge, Marina Room, Marina Breakout Room, hingga Meruorah Convention Center yang megah.
Seluruh destinasi utama—kuliner kota, pelabuhan wisata, hingga Taman Nasional Komodo—dapat dijangkau hanya 10 menit dari Bandara Komodo (LBJ).
Untuk informasi paket menginap dan penawaran terbaru, kunjungi situs resmi meruorahlabuanbajo.com atau ikuti kanal media sosial Meruorah Komodo Labuan Bajo.**






Tinggalkan Balasan